kegiatan Bakti Sosial oleh Sat pjr Ditlantas Polda Kalsel dalam mendukung program pemerintah untuk meningkatkan perekonomian masyarakat dimasa pandemi covid 19 serta membangun kepercayaan masyarakat terhadap polri melaksanakan Bakti Sosial berupa pembagian beras kepada masyarakat yang membutuhkan dibulan suci Ramadhan .